Pengertian Masase
Pengertian
masase adalah suatu upaya pengobatan secara tradisional dengan cara memberikan tekanan atau memijat pada jaringan tubuh yang bertujuan untuk meredakan nyeri atau ketegangan otot dan memberikan relaksasi kesegaran tubuh.
Menurut Sulistyorini dan Basoeki (2012:12) masase olahraga adalah suatu komplek manipulasi yang diterapkan dengan menggunakan tangan pada tubuh atlet/olahragawan atau semua orang sehat dalam keadaan pasif, dengan tujuan membina kondisi fisik, dan menghindarkan hal-hal yang dapat merugikan dan meringankan derita seminimal mungkin akibat cedera olahraga.
Sulistyorini & Basoeki, Hadi. 2013. Sport Massage: Seni Pijat untuk Atlet/Olahragawan dan Umum. Malang: Wineka Media.
Komentar
Posting Komentar